Search results

  • EDEN ADVERSARY Racik Deathcore Kelam di Album Debut

    EDEN ADVERSARY Racik Deathcore Kelam di Album Debut

    Album debut Eden Adversary dieksekusi ke dalam 10 lagu keras berciri deathcore yang kuat, yang lantas dibalut instrumentasi gelap orkestra klasik.

  • HENDRA PILLYANG Lanjutkan Eksplorasi Symphonic Metal

    HENDRA PILLYANG Lanjutkan Eksplorasi Symphonic Metal

    Hendra Pillyang mencoba mengisi riuhnya skena musik keras Tanah Air dengan konsep solo, mengedepankan formula musik yang lebih berkiblat ke symphonic metal. Sebuah paham yang umumnya mengintegrasikan elemen gothic metal, power metal, black metal, death metal hingga classic heavy metal, plus sentuhan orkestrasi dan paduan…

  • Hibrida Deathcore/Metalcore di EP Debut CATASTROPHIA

    Hibrida Deathcore/Metalcore di EP Debut CATASTROPHIA

    Usai memperdengarkan “Amarah” dan “Menuju Keabadian”, dua lagu rilisan tunggal yang masing-masing dilepas pada 3 Desember 2022 dan 20 Januari 2023 lalu, kini unit metal asal Sidoarjo, Jawa Timur, Catastrophia mengompilasi lima karya rekamannya dalam sebuah kemasan album mini (EP) debut bertajuk “The Girl Who…

  • Di Lagu Barunya, COSMIC GENOCIDE Tajamkan Symphonic Deathcore

    Di Lagu Barunya, COSMIC GENOCIDE Tajamkan Symphonic Deathcore

    Setelah jeda sekitar hampir dua tahun sejak melepas lagu rilisan tunggal pertamanya, “Deathcurse”, unit ‘pemusnah semesta’ asal Denpasar, Bali ini kembali bergolak. Kali ini Cosmic Genocide datang dengan formasi baru, dan sebuah karya lagu baru berjudul “Crown Of Perdition” yang telah digelegarkan sejak 12 Desember…

  • HERETIC PREVAIL Tancapkan Paham Death Metal/Deathcore di Utara Sulawesi

    HERETIC PREVAIL Tancapkan Paham Death Metal/Deathcore di Utara Sulawesi

    Baru dibentuk pada awal 2022, band metal asal Kota Tomohon, Sulawesi Utara ini langsung tancap gas. Sebuah lagu rilisan tunggal debutnya yang bertajuk “Prophet Of Deceiver” telah mereka lantangkan ke berbagai platform digital sejak 30 September 2022 lalu. Karya rekaman tersebut mulai digodok oleh para…

  • Kabar Keras Dunia: Band Rock/Metal Terlaris dalam 40 Tahun Terakhir

    Kabar Keras Dunia: Band Rock/Metal Terlaris dalam 40 Tahun Terakhir

    Media jajak pendapat, Pollstar.com, kembali mengungkap data terakhir tentang insan musik dunia yang mencatat penghasilan kotor terbesar dari gelaran konser-konsernya. Namun kali ini, merupakan angka rangkuman dari seluruh data yang pernah dicatat Pollstar sejak 1980 silam hingga hari ini. Nah, berikut datanya, yang khusus meneropong…

  • “Occured” Mengawali Kiprah SHEOL di Ranah Deathcore yang Gelap

    “Occured” Mengawali Kiprah SHEOL di Ranah Deathcore yang Gelap

    Musik bertemakan kegelapan bernuansa horor yang dieksekusi dengan gahar mengawali gebrakan unit deathcore asal Bandung, Jawa Barat yang baru terbentuk pada awal 2022 ini. Mereka ingin meramaikan skena deathcore di Indonesia lewat karya rekaman lagu tunggal pertamanya yang diberi judul “Occured”. Deathcore di sini diramu…

  • Serukan “Heaven on Earth”, ARCHADIA Mematangkan Diri di Deathcore

    Serukan “Heaven on Earth”, ARCHADIA Mematangkan Diri di Deathcore

    Lewat rilisan tunggal terbaru bertajuk, “Heaven on Earth”, unit deathcore asal Tangerang, Banten ini akhirnya merasa menemukan jati diri musikalitas mereka yang sesungguhnya. Sebuah karya rekaman yang dikemas dengan memadukan unsur modern dan oldschool deathcore, dengan imbuhan unsur musik klasik atau simfoni yang menjadi ciri…

  • ‘Penemu’ Death Metal: POSSESSED atau DEATH?

    ‘Penemu’ Death Metal: POSSESSED atau DEATH?

    Oleh Mudya Mustamin Siapa band pencetus konsep musik death metal pertama di dunia? Atau, album rekaman manakah yang disepakati sebagai rilisan pertama yang berformat death metal? Ada beberapa teori yang mungkin bisa menjawab itu. Pertama, asal kata death metal itu sendiri bisa jadi merujuk dari…

  • DJENTIC Tancapkan Kolaborasi Mistis antara Metal dan Etnik Bali

    DJENTIC Tancapkan Kolaborasi Mistis antara Metal dan Etnik Bali

    Pandemi Covid-19 memang telah membatasi ruang gerak di segala bidang, termasuk dalam panggung seni. Tapi di sisi lain, dalam kondisi terkekang itu, justru memaksa banyak seniman memutar otak untuk bisa terus beraktivitas dan mengeksplorasi daya kreativitasnya melebihi sebelumnya. Gitaris Agung Deathra salah satunya. Musisi Bali…

  • Interpretasi Artefak LEMURIAN CODEX dalam Konteks Symphonic Metal

    Interpretasi Artefak LEMURIAN CODEX dalam Konteks Symphonic Metal

    Jika semesta memberkati, pertengahan tahun ini, unit symphonic metal asal Bali ini bakal merilis resmi album penuh pertamanya. Tapi sebelumnya, pada 11 Maret mendatang, Lemurian Codex bakal menghadirkan dua karya single mereka, yakni “Lemurian Manifesto” dan “Sacred Secret Stone” di berbagai platform digital seperti Spotify…

  • Menuju Album Baru, ANGEL OF DEATH Muntahkan “Tribute to Big Four”

    Menuju Album Baru, ANGEL OF DEATH Muntahkan “Tribute to Big Four”

    Sambil menjajal formasi baru dan mengisi kekosongan sebelum memuntahkan materi album baru, unit metal Angel of Death asal Sukabumi, Jawa Barat sebentar lagi bakal melontarkan amunisi mematikan berupa sebuah album bertajuk “Tribute to Big Four”. Rencananya, karya rekaman tersebut bakal menyerbu berbagai lapak undeground pada…

  • JESSICA Rilis Ulang EP Pemecah Gendang Telinga

    JESSICA Rilis Ulang EP Pemecah Gendang Telinga

    EP “Eternal Temptation” yang pernah dirilis pada 2015 silam, diluncurkan Jessica ke jagat digital dengan kualitas suara remastered.

  • FLESHGOD APOCALYPSE Umumkan Formasi Terbaru

    FLESHGOD APOCALYPSE Umumkan Formasi Terbaru

    Francesco Paoli yang selama ini berada di balik dram akhirnya memutuskan kembali ke posisi lamanya sebagai vokalis utama di unit symphonic death metal senior Italia, Fleshgod Apocalypse. Keputusan itu diambil menyusul mundurnya vokalis dan gitaris Tommaso Riccardi beberapa bulan lalu setelah berada di garis depan…

  • RHAPSODY OF FIRE di Jakarta, Sebuah Konser Tanpa Sekat

    RHAPSODY OF FIRE di Jakarta, Sebuah Konser Tanpa Sekat

    Jumlah penonton terbilang minim, tapi ‘kedekatan’ Rhapsody of Fire dengan pemujanya membuat konser kedua mereka di Jakarta kali ini tetap bergairah.