kras
KRAS Merangkum Dendam dan Energi Negatif yang Gelap
Era baru dengan format trio yang dijalani sejak 2023 menjadi identitas baru unit keras dari Jakarta ini. Mereka baru saja memuntahkan lagu rilisan tunggal terbaru, bertajuk “Kukira Kau Messiah” yang menjadi batu loncatan menuju terapan konsep musik yang lebih ‘negatif’. Tidak lagi meraungkan heavy dan…
KRAS Menggila di “Mad Maniac”
KRAS akhirnya melepas album penuh pertamanya. Judulnya “Mad Maniac” dan sudah dirilis sejak akhir Oktober 2018 lalu via label Disaster Records. Album ini menjadi pelengkap pergerakan musikal band asal Jakarta ini – yang sebelumnya telah diasah melalui dua album mini (EP) “Patriam Fur” (2015) dan…
KRAS Kembali Menghujam Keras Lewat “One Shot One Kill”
Tidak puas dengan dua album mini (EP) sebelumnya: “Patriam Fur” (2105) dan “Heavy Metal Punk Machine” (2017), unit heavy metal berbasis Jakarta, KRAS merilis single terbaru, “One Shot One Kill” via kanal resmi mereka di YouTube sejak 3 September 2017. Seperti lagu-lagu sebelumnya, “One Shot…
KRAS Rilis “Heavy Metal Punk Machine” yang Lebih Terkonsep
Berpijak pada keinginan keras untuk menyuguhkan konsep album yang lebih matang dan detail, unit thrash metal pendatang baru asal Jakarta Selatan, Kras pun benar-benar meluangkan waktu saat menggarap album mini (EP) keduanya, “Heavy Metal Punk Machine” yang telah dirilis pada 6 Mei 2017 lalu via…