sepsis records

  • AESTEES Siap Mengguncang Lewat “Earthshaker”

    AESTEES Siap Mengguncang Lewat “Earthshaker”

    Setelah delapan tahun melanglang buana di kancah musik metal Tanah Air, akhirnya Aestees dipertemukan dengan Sepsis Records, yang lantas menghasilkan kesepakatan perilisan album debut mereka. Band yang dihuni formasi Bebby Fisher (gitar), Ainu Ropiq (vokal), Krisnanda Yusuf (gitar), Ahmad Zulfikar (bass) dan Rizal Arifin (dram)…

  • “Di Mata Badik”, Pesan Perlawanan FRONTXSIDE

    “Di Mata Badik”, Pesan Perlawanan FRONTXSIDE

    Setelah terbentuk selama lebih dari lima tahun, unit hardcore berbahaya asal “Kota Daeng” Makassar, FrontXSide akhirnya bersiap menembakkan karya album penuh perdananya yang bertajuk “Gnothi Seauton” pada kuartal pertama 2018. Jika tak ada aral melintang, album tersebut bakal dirilis oleh dua label rekaman dari kota…

  • “Phase 2: Lucid Interception” Menandai Formula Baru DJIN

    “Phase 2: Lucid Interception” Menandai Formula Baru DJIN

    Setelah jeda sekitar lima tahun sejak merilis album debut “The Era of Destruction”, akhirnya pejuang progressive death metal asal Medan, Djin berhasil merilis sebuah karya rekaman baru, berupa single berbahaya bertajuk “Phase 2: Lucid Interception” via kanal YouTube resmi mereka. Kali ini ada yang berbeda…

  • Lewat Video “Titik Nol”, PISTON Menyoroti Sisi Buruk Era Informatika

    Lewat Video “Titik Nol”, PISTON Menyoroti Sisi Buruk Era Informatika

    Setelah single “Adrenalin”, kini kuartet heavy punk ibukota, Piston kembali menghadirkan suguhan visual terbarunya yang bertajuk “Titik Nol”. Lagu tersebut dicomot dari album berjudul sama rilisan Sepsis Records/Lawless Jakarta Records pada akhir 2016 lalu. Tuturan adegan-adegan di video “Titik Nol” sendiri bercerita tentang sisi buruk…

  • PISTON Membuka 2017 dengan Gempuran ”Titik Nol”

    PISTON Membuka 2017 dengan Gempuran ”Titik Nol”

    Setelah dipanaskan lewat peluncuran single “Adrenalin” yang berdurasi tiga setengah menit, kuartet heavy punk ibukota, Piston akhirnya merilis album penuh bertajuk “Titik Nol” (Sepsis Records/Lawless Jakarta Records) 2016 lalu. Sebuah karya yang merangkum 10 lagu bertempo cepat punk rock yang dibungkus dengan energi heavy metal…

  • PISTON Memacu Adrenalin dari Titik Nol

    PISTON Memacu Adrenalin dari Titik Nol

    Sepuluh amunisi dalam sebuah album siap ledak bakal dibombardir Piston,  kuartet heavy punk ibukota, dalam waktu dekat. Jika tak ada halangan dirilis akhir tahun atau awal 2017 mendatang. Diberi judul “Titik Nol” dan telah dipicu lebih dulu lewat peluncuran single “Adrenalin” yang berdurasi tiga setengah…