band malang
-
INWARD Lebur Hardcore dan Emo, Lalu Rayakan Luka
Berasal dari sisi selatan riuhnya Malang, Jawa Timur, band ini hadir dengan meluapkan amarah dan rasa kecewa, yang dikobarkan lewat gemuruh musik yang mewakili kata depresi itu sendiri. Mereka berusaha merobohkan sekat antara hardcore dan emo, seperti yang terlampiaskan di dua lagu rilisan tunggal debutnya,…
-
Kekesalan DESIRE TO BLEED Terhadap Praktek Perundungan
Keresahan akan perilaku perundungan atau penindasan terhadap kaum lemah (bullying) serta diskriminasi pada makhluk sosial saat ini yang semakin membabi buta menjadi titik sentral tema yang diraungkan kawanan penggeber hardcore beatdown eksperimental asal Malang, Jawa Timur ini. Lewat lagu rilisan tunggal perdananya yang bertajuk “Crack…
-
Kemuakan SHELLIN Berbalut Industrial Rock yang Eksplosif
Setelah hampir satu tahun tidak menelurkan karya baru, akhirnya kuartet alternative/modern rock asal kota Malang, Jawa Timur ini berhasil merampungkan dan merilis karya lagu rekaman tunggal terbarunya. Bertajuk “Wajah”, dan merupakan bagian dari kampanye “Tanah Terik Untuk Berdiri Dan Mati” menuju album kedua Shellin yang…
-
Lewat “Sandikala”, ENAMORÉ Tegaskan Transisi Emo-Post-Hardcore
“Kalian akan menemukan sesuatu yang baru setelah mendengarkan ‘Sandikala’!” Unit emo/post-hardcore dari kota wisata Batu, Malang, Jawa Timur ini mencoba meyakinkan, tentang konsep yang mereka cairkan di karya lagu rilisan tunggal terbarunya, yang bertajuk “Sandikala”. Satu kata yang menjelaskan tema tentang kepedihan dan ikhlas yang…
-
Lesatkan “Nun”, VAHITRA Niatkan Rock Kembali Bergema
“Kami ingin membuat rock kembali populer,” ujar band baru asal Malang, Jawa Timur ini kepada MUSIKERAS, menegaskan misinya dalam membentuk Vahitra. Pengamatan band yang diperkuat formasi Gallant ‘Nay’ Marchellino (vokal), Raka ‘Raksa’ Firmansyah (gitar), Zulkifli ‘Doel’ Nistyo (gitar) dan Febrian ‘Pel’ Widi (bass) ini menunjukkan…
-
PATRICK LESMANA Ungkapkan Kepanikan dalam Bahasa Progressive Rock
Gitaris solo asal Malang, Jawa Timur ini mencoba menerapkan langkah berbeda dalam berkiprah di industri musik Tanah Air. Ia dengan berani memperkenalkan karya musik dan lagunya dalam kemasan album instrumental secara total. Dan walau tumbuh di era milenial, namun Patrick Lesmana justru lebih tertarik akan…
-
STATION BLOOD Makin Agresif, Namun Tetap Melodius
Melanjutkan cerita yang mereka rangkai di lagu rilisan tunggal debutnya, “Say It’s Done” yang diperdengarkan pada awal Juli 2022 lalu, kini unit post-hardcore beraroma emo asal Malang, Jawa Timur ini kembali meluncurkan karya rekaman baru, yang bertajuk “Trying To Escape”. Lagu itu sendiri mengisahkan sebuah…